Kolaborasi Perguruan Tinggi dan Pemerintah untuk Kesejahteraan
Peran perguruan tinggi sangat dinantikan warga desa dan kota.
Peran perguruan tinggi sangat dinantikan warga desa dan kota.
Program Pemkot Yogyakarta yang memulai pembangunan berbasis kampung diharapkan memberdayakan kampung dan individu di dalamnya sejahtera.
Dengan konsep komunitas dan berdasarkan rasa gotong royong, serta bergandengan tangan bersama-sama, menjadi modal sosial Koperasi Gelar Gulung menerapkan bisnis sosial.
Adanya pandemi Covid-19 memunculkan satu semangat baru yang telah lama hilang, yaitu semangat peduli, gotong royong, dan berbagi kepada sesama.
Siapa yang kompak, merekalah yang bisa bertahan di masa pandemi.
Deklarasi Kampanye Damai dilaksanakan di Kecamatan Tegalrejo, diikuti oleh para peserta Pemilu Legislatif 2019.
Samidjan menjadi salah satu tokoh yang diusulkan Kelurahan Karangwaru sebagai calon Penerima Penghargaan Kalpataru Tingkat DIY kategori Perintis Lingkungan.
Dari pendampingan yang dilakukan oleh Rumah Kratif Jogja, Daeng didorong membuat varian baru dari tas kanvas. Muncullah ide tas berbahan baku blacu berwarna monochrome dengan brand Rootzie Bag.
Menurut Retnaningtyas, dengan menanam tanaman sayur dan buah di setiap rumah maka akan tercipta ketahanan pangan.
Butuh proses panjang untuk mengubah daerah di bantaran Sungai Buntung yang dulunya adalah kawasan kumuh dan langganan banjir menjadi kawasan yang layak huni.