Pemkab Gunungkidul Upayakan Peningkatan Kualitas Pendidikan
Pemerintah Kabupaten Gunungkidul melalui Sekretaris Daerah Ir. Drajad Ruswandono, menerima kunjungan Yayasan Pendidikan Astra (13/03/2019). Bertempat di Ruang Rapat Sekda, kunjungan kali ini bermaksud untuk audiensi arah dan program Astra 2019.